Website untuk sales mobil dealer showroom

Dokumentasi penggunaan phyton django cms content management system car dealer web app

Pelajari kemudahan dalam penggunaan website applikasi showroom mobil dealer untuk digunakan dalam mengembangkan pembuatan website showroom dealer jual beli mobil dan untuk sales mobil.
Slide ke kiri dan kekanan untuk melihat dokumentasi detail cara penggunaan

  • penggunaan django cms website dealer showroom mobil sales

    Login

    Fitur awal akses aplikasi website content management system django cms showroom dealer mobil .

  • penggunaan django cms website dealer showroom mobil sales

    Dashboard

    Setelah mengakses dan login maka kita akan masuk ke halaman dashboard dan memulai bekerja disini .

  • penggunaan django cms website dealer showroom mobil sales

    Hak Akses

    Selanjutnya kita dapat klik pada group fitur untuk membuat hak akses pengguna , dan buat nama group dan pilih kuasa atau hak akses dari sisi kiri kemudian klik ke arah cursor kanan untuk memberikan akses dan simpan.

  • penggunaan django cms website dealer showroom mobil sales

    User

    Selanjutnya akses ke menu user, disini kita bisa membuat user agar membantu dalam kontrol content management system website ini, masukan id user dan password login berikan kuasa akses lalu simpan .

  • penggunaan django cms website dealer showroom mobil sales

    Car

    Fitur yang digunakan dalam kebutuhan untuk mendata kendaraan mobil , untuk edit klik pada nama mobil, dan untuk membuat baru klik add car.

  • penggunaan django cms website dealer showroom mobil sales

    Add Car

    Setelah klik add car nantinya tinggal kita masukan detail data kendaraan serta upload foto dengan lengkap kemudian simpan.

  • penggunaan django cms website dealer showroom mobil sales

    Invoice

    Menu ini digunakan untuk mencatat pembukuan dan invoice dari pelanggan, untuk edit klik pada nama pelanggan , untuk menyimpan data baru klik add invoice.

  • penggunaan django cms website dealer showroom mobil sales

    Add Invoice

    setelah klik add invoice, maka nantinya kita tingal memasukan data sesuai dengan invoice yang diterbitkan disini.

  • penggunaan django cms website dealer showroom mobil sales

    Penawaran

    Fitur yang digunakan dalam mencatat penawaran lengkap dengan status, untuk edit klik pada nama pelanggan, untuk menyimpan data baru klik add penawaran.

  • penggunaan django cms website dealer showroom mobil sales

    Add Penawaran

    Setelah klik add penawan maka kita tinggal memasukan detail data dari penawaran yang kita kirimkan ke pelanggan , dan simpan.

  • penggunaan django cms website dealer showroom mobil sales

    Presentasi

    Spesial untuk mencatat agenda presentasi ke pelanggan lengkap dengan dimana lokasi presentasi, untuk membuat baru klik add presentasi

  • penggunaan django cms website dealer showroom mobil sales

    Add Presentasi

    Setelah klik add presentasi disini kita bisa masukan detail data untuk kebutuhan presentasi lengkap dengan lokasi pertemuan jam dan tanggal.

  • penggunaan django cms website dealer showroom mobil sales

    Blog

    Fitur untuk membuat dan update informasi blog, klik pada menu blog nantinya akan muncul semua post yang sudah kita isi, untuk membuat baru klik tombol add blog , untuk edit klik pada judul blog.

  • penggunaan django cms website dealer showroom mobil sales

    New Blog

    Untuk membuat update blog post artikel baru, maka setelah klik tombol add blog maka kita bisa input dan isikan informasi mengenai blog update dari website, dan klik tombol simpan.

  • penggunaan django cms website dealer showroom mobil sales

    Event

    Event adalah halaman yang berisi mengenai informasi event dan acara showroom dealer, apabila ingin memberikan informasi mengenai event dan acara yang di adakan pada showroomd dealer mobil, kita bisa klik add new event.

  • penggunaan django cms website dealer showroom mobil sales

    New Event

    Setelah klik tombol add new event maka kita dapat mengisikan detail informasi mengenai event dan acara yang diselenggarakan showroom dealer , include dengan tanggal awal dan akhir diselegarakan event, dan simpan.

  • penggunaan django cms website dealer showroom mobil sales

    Home

    Menu ini digunakan untuk mengganti tampilan dan informasi pada halaman utama beranda atau home page, klik home dan klik pada judul maka nanti kita dapat melakukan perubahan, kemudian simpan.

  • penggunaan django cms website dealer showroom mobil sales

    Kontak

    Fitur yang digunakan untuk mengganti informasi pada halaman kontak .

  • penggunaan django cms website dealer showroom mobil sales

    Promo

    Fitur untuk membuat promosi dan diskon pada website sesuai dengan kebijakan dealer dan showroom , untuk edit klik pada judul, untuk membuat baru klik add promo.

  • penggunaan django cms website dealer showroom mobil sales

    New Promo

    Setelah klik add promo nantinya kita dapat memasukan informasi detail mengenai promosi yang berlaku di showroom dan dealer.

  • penggunaan django cms website dealer showroom mobil sales

    Team

    Fitur untuk kebutuhan mendata team marketing, untuk edit klik pada nama, dan untuk membuat baru klik add team.

  • penggunaan django cms website dealer showroom mobil sales

    New Team

    Setelah klik add new team , selanjutnya kita masukan detail ID dan foto kemudian simpan.

  • penggunaan django cms website dealer showroom mobil sales

    Site

    Menu untuk mendata alamat situs kita, klik pada example.com dan ganti dengan nama domain website showroom dealer mobil anda.

Order dan gunakan web app showroom mobil dealer ini sekarang

Pesan Sekarang Atau Coba Demo